TUGAS PENELITIAN
KOPERASI KEMUNING SEJAHTERA
Jl.
Kemuning IV B No.12 Rt. 012 Rw.06 Pejaten Timur Pasar Minggu,
Jakarta
Selatan 12510 Telp/Fax : (021) 7919 5602
NO
|
HARI / TANGGAL
|
KEGIATAN
|
DESKRIPSI
|
WAKTU
|
PARAF
|
1
|
Jumat
11-10-2013
|
Mengetahui identitas
perusahaan
|
Seperti nama, alamat, jenis
usaha, tanggal didirikan, no akte notaris, no badan hukum, keterangan
domisili dan nomor NPWP, SIUP dan TDP
|
09.00-11.00
WIB
|
|
2
|
Jumat
11-10-2013
|
Mengetahui cara membuat daftar hadir harian bagi pengurus.
Pengurus diwajibkan mengisi
daftar hadir tiap hari.
|
Pengurus diwajibkan mengisi
daftar hadir tiap hari.
Beberapa pengurus masih
memiliki pekerjaan pokok sebagai mata pencaharian.
|
13.00-16.00 WIB
|
|
3
|
Jumat
18-10-2013
|
Mengetahui jumlah anggota di
koperasi
|
Mencetak kartu tanda anggota.
Untuk digunakan sebagai
identitas atau tanda pengenal anggota.
|
09.00-11.00
WIB
|
|
4
|
Jumat
18-10-2013
|
Mengetahui RAT tahun buku 2013
dilaksanakan bulan maret tahun 2014.
|
RAT tahun buku 2013
dilaksanakan bulan maret tahun 2014.
|
13.00-16.00 WIB
|
|
5
|
Jumat
25-10-2013
|
Mengetahui membuka bidang
usaha baru
|
Membuka usaha dibidang baru
keagenan berupa komoditi beras,rokok, minyak goreng, LPG dll.
|
09.00-11.00
WIB
|
|
6
|
Jumat
25-10-2013
|
Mengetahui penggunaan dana
santunan yang tepat sasaran.
|
Banyak anggota yang yatim
piatu belum tertangani dengan baik.
|
13.00-16.00 WIB
|
|
7
|
Senin
28-10-2013
|
Mengetahui tentang pelayanan
usaha dan unit jasa
|
Seperti memiliki usaha
produktif baik berupa warung toko maupun jasa yang mempunyai omset setiap
harinya.
Memberikan pelayanan
pembayaran online seperti listrik, pulsa listrik, telepon, internet, tiket KA
dll.
|
14.00-16.00 WIB
|
|
8
|
Jum’at
01-11-2013
|
Mengetahui bidang keuangan
|
Mengetahui tentang tabungan
anggota dan non anggota sudah mulai berjalan walaupun baru sebagian.
Mengembangkan tabungan anggota
dan non anggota.
|
09.00-11.00
|
|
9.
|
Sabtu
02-11-2013
|
Mengetahui bidang sosial
|
Dana santunan bagi anggota
sudah ada.
Menggunakan dana santunan
dengan tepat sasaran.
|
10.00-12.00
|
|
10.
|
Jumat dan Sabtu
08-11-2013 09-11-2013
|
Mengetahui program kerja
koperasi
|
-Melaksanakan pemeriksaan
koperasi
-mengadakan rapat evaluasi
-mengadakan rapat koordinasi
-memberikan penyuluhan anggota
-menyeleksi pemberian pinjaman
pada anggota serta dalam rangka menyelesaikan beberapa pinjaman yang hampir
macet
-mengawasi pelaksanaan usaha
simpan pinjam dan usaha lain yang akan dilaksanakan
|
09.00-11.00
10.00-15.00
|
|
11.
|
Jumat
15-11-2013
|
Mengetahui bidang keuangan
|
-menyelenggarakan tabungan
deposito dengan jasa 0,5 % per bulan
-memberikan pelayanan
pemberian pinjaman
|
09.00-11.00
14.00-16.00
|
|
12.
|
Sabtu
16-11-2013
|
Mengetahui program realisasi
|
-mensosialisasikan koperasi
kepada masyarakat
-pemberian pinjaman rata-rata
57 juta per bulan
-melaksanakan rapat anggota
tahunan
-menambah simpanan wajib
menjadi 25.000 per bulan
-membuat peraturan atau
ketentuan mengenai pengelolaan santunan
|
10.00-12.00
13.00-16.00
|
|
13.
|
Jumat
22-11-2013
|
Mengetahui bidang usaha simpan
pinjam
|
-Meningkatkan pelayanan
pemberian pinjaman anggota rata-rata 80 juta per bulan
-menjadi sub-grosir untuk
usaha atau warung milik anggota
|
09.00-11.00
|
|
14.
|
Sabtu
23-11-2013
|
Mengetahui hasil pemeriksaan
administrasi dan organisasi
|
-surat masuk dan keluar di
administrasikan dengan baik dan dibuatkan buku register
-buku daftar simpanan di
administrasikan dengan baik
-kartu tagihan dibuat terdiri
dari beberapa kolom yang lebih informatif
-buku anggota di
administrasikan dengan baik
|
10.00-12.00
13.00-15.00
|
|
15.
|
Jumat
29-11-2013
|
Mengetahui laporan pertanggung
jawaban pengurus
|
-jumlah anggota turun dari 487
orang pada tahun 2012 menjadi 481 orang selama tahun 2013 atau turun 1,2 %
-perkembangan simpanan anggota
naik
-perkembangan SHU naik
|
09.00-12.00
|
|
TUGAS PENELITIAN
“KOPERASI KEMUNING SEJAHTERA”
Anggota Kelompok :
1. Lasmawati
ButarButar 24212164
2. Muhammad
Fikri 24212786
3. Nuke
Faradilla 22209567
4. Rachamalia
Marlina 25212823
5. Ratna
Anggi Pratiwi 26212044
6. Rhani
Rachmanda 26212230
Perkembangan
SHU s/d tahun 2013
Tahun
|
Jumlah SHU
|
2009
|
Rp.
19.206.517
|
2010
|
Rp.
54.046.862
|
2011
|
Rp.
18.652.260
|
2012
|
Rp.
11.846.590
|
2013
|
Rp.
14.403.960
|
Perkembangan SHU s/d Tahun 2013
Perkembangan Pemberian Pinjaman sampai Tahun 2013
Tahun
|
Besar Pinjaman
|
2009
|
Rp.
701.950.000
|
2010
|
Rp.
1.647.950.000
|
2011
|
Rp.
1.494.800.000
|
2012
|
Rp.
1.079.500.000
|
2013
|
Rp.
686.500.000
|